kenapa setiap kesedihan bisa aku nikmati ? karena dengan kesedihan aku bisa berkarya, dengan kesedihan aku dapat menulis, dengan kesedihan aku bisa menjabarkannya lewat tulisan-tulisan hati aku..
dengan kesedihan aku diberi pengalaman, dengan kesedihan aku banyak belajar, dengan kesedihan aku bisa dewasa... dan masih banyak lagi...
kita ga tahu betapa berharganya hal yang kadang tak begitu kita inginkan punya manfaat banyak buat diri kita sendiri juga #selama kita masih berfikiran positif.
lalu kesedihan apa yang akan kita bicarakan?
kisahku? iyak , mulaiii saja ....
menjelang 4 taunan, aku koq rasanya mulai beda lagi yak?
emang dasar aku yang sangat peka atau emang kenyataanyya seperti itu?!
berfikir itu lelah..
selalu nyari solusi yang tepat buat tetap bertahan, buat membiasakan suasana hati seperti biasanya dan seperti tak terjadi apa2, seperti normal saja...
bisa saja itu dilakukan... kadang bisa dan kadang juga gue gak begitu bisa...
dia seperti datang dan pergi...
datang disaat dia perlu, dia merasakan arti kehilangan, kesepian , kesendirian, dan dia fikir aku adalah hanya sebagai pelengkap itu semua...dia pikir aku adalah pelengkap kekurangannya...
kemudian dia pergi lagi seperti tak ada hutang yang perlu dia selesaikan denganku...
dia pergi seperti lelaki yang tampak begitu polos, tidak berdosa, tidak tahu apa-apa dan tersenyum hebat tanpa dia tahu aku masih membutuhkan dia dan masih banyak yang harus kebicarakan dan berbagi dengannya...
dia pergi dengan beberapa alasan yang itu2 saja, yang selalu aku dengar, sudah ku hafal karena berulang2 kali dia mengatakannya dan aku seperti orang bego hanya duduk terdiam saja menyaksikan setiap sifatnya yang membuat aku MUAK !
karena aku wanita bodoh, wanita yang masih menyayangimu.. untungnya aku mau memaafkan...
tapi lama2 aku bosan, aku sering tertatih, aku yg mulai kehilangan beberapa yang perlu ada di hubungan kita dan sudah hilang sekarang...
apa ini masih sangat perlu diperthankan atau aku yang akan putuskan sendiri atau aku yang akan benar-benar pergi?
lupakan kenangan kita, lupakan yang pernah terjadi dan kau bisa lagi lakukan dengan semaumu apa yang kau inginkan dan kau mau...
kesibukan bukan brarti kau tak bisa meluangkan waktu untukku, tanpa kau sadari kau itu memang salah.. dan wajar kalau aku selalu memfonis kau salah !!!
karena kau tak pernah menyadari kesalahanmu sendiri, yang ada dalam fikiranmu aku itu egois, aku itu sering marah dan serterusnya .... !
pernah tidak ketika kau salah lalu mengaku salah? kapan? tidak pernah sama sekali !!!
aku ini bukan wanita bodoh yang berulang kali ingin kau sakiti, ingin diam ketika kau lakukan semua permainanmu yang tak begitu bagus itu !
menjelang 4 taunan saja perubahan sudah mulai nampak, bagaimna jika 4 taun nanti atau mungkin 5 taun? atau lebih dari 5 tahun? sedikitpun kau tidak akan melirikku sampai ku mati !!!
dan solusinya sekarang aku hanya bisa diam kembali, mengikuti semua permainanmu, dan jika suatu saat yang tepat itu tiba... aku akan meninggalkan semua ini dengan semua bekas kesakitanku...
aku akan mulai mencari kebahagiaanku sendiri...
bukan dikamu tapi pada tuhanku...
disitu ada kebahagiaan... !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar